GEJALA DAN PENYEBAB VIRUS KUNING PADA CABAI (BAGIAN 1)
Penyakit yang disebabkan oleh virus gemini disebut juga dengan penyakit kuning, penyakit bulai, dan penyakit kerdil. Gejala yang paling umum pada cabai berupa vein clearing (klorosis pada tulang daun) dan ukuran daun mengecil. Gejala lain berupa tepi daun menebal dan melengkung menggulung (cupping), daun muda …
TIPS AGAR TANAMAN BEBAS DARI HAMA MOLUSKA
Hama tanaman tidak hanya berasal dari jenis serangga saja, namun dapat juga berasal dari jenis hewan lain, seperti pengerat (tikus dan tupai), mamalia besar (babi hutan), dan moluska (siput, keong, dan bekicot). Hama moluska adalah hewan berasal dari Filum Moluska, Kelas Gastropoda. Jenis hewan ini …
PENGENDALIAN HAMA TIKUS SAWAH
Tikus sawah menyerang semua fase tanaman padi. Tikus menyerang padi tidak semata-mata mengonsumsi tanamannya, namun hanya untuk mengurangi pertumbuhan gigi serinya yang selalu tumbuh. Tikus menyerang tanaman padi dengan memotong batang padi secara diagonal. Umumnya, serangan terjadi pada bagian tengah hamparan tanaman padi. Dari jarak …
PENGENDALIAN HAMA PENGGEREK TONGKOL PADA JAGUNG
Penggerek tongkol jagung Helicoverpa. armigera termasuk serangga yang bersifat polifag. Selain menyerang tanaman jagung H. armigera juga dapat menyerang tanaman tomat, kedelai, kapas, tembakau, dan sorgum. H. armigera mulai muncul di pertanaman jagung pada umur 45-56 HST, bersamaan dengan munculnya rambut-rambut pada tongkol jagung. Gejala serangan larva H. armigera di mulai …
PENGENDALIAN HAMA WERENG BATANG COKELAT
Wereng cokelat adalah hama utama pada pertanaman padi sawah irigasi dan sawah dengan lingkungan basah. Hama ini dapat mengancam produktivitas padi karena menyebabkan kerusakan tanaman hingga puso/gagal panen. Pada fase vegetatif, sebagian rumpun tanamanyang terserang akan mengering dan mati sehingga secara keseluruhan terlihat tanaman padi …
HAMA KUMBANG BADAK DAN REKOMENDASI PENGENDALIANNYA
Kumbang badak merupakan hama utama tanaman kelapa sawit. Serangan kumbang badak menyebabkan pelepah terpotong dan kematian tanaman. Nama umum: Kumbang Badak (Oryctes rhinoceros). Nama lokal: Wawung, gambreng. Gejala Serangan pada pelepah menyebabkan bekas guntingan menyerupai huruf “V” terbalik, pelepah berlubang dan patah. Serangan pada titik tumbuh menyebabkan …
BERCAK DAUN CENGKIH (CYLINDROCLADIUM QUINGUSEPTATUM) DAN PENGENDALIANNYA
Cylindrocladium quinguseptatum termasuk dalam ordo Moniliales dan famili Moniliaceae. Penyakit ini umum terdapat di kebun cengkih pada musim hujan. Penyakit ini merupakan penyakit yang terbawa sejak tanaman di pembibitan sehingga akan terdapat pada semua areal pertanaman cengkih milik petani sampai tanaman dewasa. PENYEBAB : Tanaman cengkih …
HAMA PENGGEREK BATANG CENGKIH DAN PENGENDALIANNYA
Maluku merupakan salah satu provinsi yang merupakan daerah penghasil cengkih, hal ini disebabkan karena tanaman cengkih merupakan salah satu tanaman asli Maluku yang dapat tumbuh dengan baik. Ketidakstabilan produksi cengkih menjadi masalah yang dihadapi petani cengkih di Maluku. Salah satu faktor penyebab ketidakstabilan produksi cengkih …
HAMA PENGGEREK BATANG PADI DAN REKOMENDASI PENGENDALIANNYA
Penggerek batang padi termasuk hama penting yang menyerang pada fase vegetatif maupun generatif. Hama ini ditemukan di hampir semua daerah persawahan di Indonesia. Gejala Ulat penggerek menyerang pangkal batang padi dari bagian dalam sehingga tanaman yang terserang akan menunjukan gejala pucuk tanaman padi mengering dan …
KEONG MAS PADA PADI DAN REKOMENDASI PENGENDALIANNYA
Serangan keong mas menyebabkan tanaman padi gagal menghasilkan anakan secara maksimal pada minggu-minggu awal pertumbuhannya. Hama ini menyerang tanaman padi pada fase vegetatif awal, terutama di sawah yang selalu terendam. Gejala Keong mas memotong dan memakan batang padi pada 3-4 minggu setelah pindah tanam. Populasi …