KENALI 5 HAMA YANG MENYERANG TANAMAN ALPUKAT
Alpukat (Persea americana) adalah tanaman yang berasal dari Amerika Tengah dan Selatan, cocok tumbuh baik di dataran tinggi maupun dataran rendah. Tanaman alpukat diperkirakan masuk ke Indonesia pada tahun 1920 hingga 1930. Saat ini, Indonesia memiliki 20 varietas alpukat yang berbeda. Buah alpukat mengandung ragam …
APA SAJA GEJALA DAN PENGENDALIAN BCMV DAN HAMA PENGGEREK POLONG PADA KACANG PANJANG?
Pertanyaan: Tanaman kacang panjang saya saat ini berumur 42 hari setelah tanam (HST) dan mengalami serangan penyakit, ditandai dengan daun yang menguning. Selain itu, tanaman juga diserang oleh hama penggerek polong dan bunga. Apa cara yang tepat untuk mengatasi masalah ini? Sebagai informasi tambahan, lahan …
PANDUAN PRAKTIS BUDIDAYA TANAMAN SAWO BAGI PEMULA
Sawo (Manilkara zapota (L.) van Royen), yang juga dikenal sebagai neesbery atau sapodillas, adalah tanaman buah asli dari Guatemala (Amerika Tengah), Mexico, dan Hindia Barat. Tanaman sawo dapat tumbuh dengan baik ketika dibudidayakan di daerah dengan ketinggian antara 900 hingga 2500 meter di atas permukaan …
TANI DAN NELAYAN CENTER AJAK PETANI LAWAN SERANGAN PENGGEREK BATANG PADI DENGAN SEMANGAT GOTONG ROYONG
“Mengatasi serangan penggerek batang padi membutuhkan satu syarat penting, yaitu gotong royong untuk mengumpulkan kelompok telur penggerek batang padi. Gotong royong dapat dimulai antara petani, penyuluh, petugas POPT, hingga masyarakat.” DIGITANI.IPB.AC.ID, BOGOR – Kepala Tani dan Nelayan Center (TNC) IPB University, Prof. Dr. Ir. Hermanu …
KENALI RUMPON PORTABLE: SOLUSI INOVATIF UNTUK MASA DEPAN PERIKANAN
Rumpon portable merupakan inovasi pertama mengenai rumpon yang dapat dibawa kemana-mana dan dioperasikan di perairan yang diinginkan. Adapun keunggulan rumpon portable dibandingkan dengan rumpon yang menetap di perairan dapat dilihat pada gambar di bawah ini. Saat ini, belum ada produk rumpon yang murah dan dapat …
BAGAIMANA CARA MENGUSIR HAMA KEONG MAS PADA TANAMAN PADI?
Pertanyaan: Sawah saya seluas 1.250 meter persegi dan saat ini sedang ditanami padi dengan varietas Inpari yang sudah berumur 5 minggu setelah tanam (MST). Benih padi yang saya gunakan didapatkan dari pembelian di kios. Sebagai informasi, sebelumnya lahan saya merupakan lahan tidur. Setiap 10 hari …
CARA MEMILIH KEPITING SEGAR BERKUALITAS UNTUK DISANTAP
Terkadang, bagian tersulit dalam menyiapkan makanan bukanlah proses memasaknya, melainkan kesulitan dalam memilih lauk utama dengan teliti agar mendapatkan kualitas yang baik. Kualitas bahan dasar yang baik dapat menghasilkan olahan makanan yang higienis untuk disantap. Salah satu makanan laut yang diminati masyarakat adalah kepiting. Kepiting …
BAGAIMANA CARA EFEKTIF MENGATASI BUSUK DAN KERITING PADA CABAI?
Pertanyaan: Lahan saya ditanami cabai dan mengalami serangan patek. Buah cabai terlihat busuk berwarna kecoklatan serta memiliki tekstur keriput dan kering. Saya menggunakan varietas Red Kriss yang benihnya dibeli dari kios. Saat ini, tanaman sudah berumur 20 minggu setelah tanam (MST). Sistem budidaya yang saya …
APA SAJA MANFAAT HUTAN BAKAU?
Mangrove atau hutan bakau merupakan ekosistem khusus yang tumbuh di kawasan pantai tropis dan subtropis. Hutan ini terdiri dari pepohonan yang mampu bertahan di lingkungan berair payau atau asin. Hutan bakau memiliki manfaat yang sangat penting bagi lingkungan dan masyarakat sekitar pantai. Berikut manfaat hutan …