KENALI MANFAAT MAGGOT SEBAGAI PENGGANTI PAKAN TERNAK
Maggot adalah istilah yang digunakan untuk menyebut larva lalat Black Soldier Fly (BSF) atau Hermetia illucens. lalat ini memiliki siklus hidup maggot (larva), prepupa, pupa, dan serangga dewasa. Adapun morfologi dari maggot (larva) yaitu berwarna putih atau kekuningan dengan tubuh yang lunak. Maggot memiliki kemampuan …
CIPTAKAN KUALITAS BUAH KOPI UNGGUL DENGAN STRATEGI STRIP DAN SELECTIVE PICKING
Tantangan utama dalam sektor komoditas kopi melibatkan pengadaan buah kopi yang matang secara merata. Selain itu, diperlukan langkah-langkah yang teratur untuk menghasilkan kopi dengan mutu yang konsisten. Sebagaimana halnya dengan tanaman lain, kondisi iklim selama periode pertumbuhan dapat memengaruhi pola berbunga tanaman kopi, yang pada …
CARA MUDAH BUDIDAYA STROBERI UNTUK HASIL MAKSIMAL
Strawberry (dibaca: Stroberi) merupakan tanaman buah berupa herba yang pertama kali ditemukan di Chili, Amerika. Salah satu spesies tanaman stroberi, yaitu Fragaria chiloensis L, menyebar ke berbagai negara di Amerika, Eropa, dan Asia. Spesies F. vesca L juga menyebar lebih luas dibandingkan dengan spesies lainnya. …
MANFAAT MENJANJIKAN DARI TERNAK KAMBING
Kambing merupakan hewan ternak yang memiliki sumber protein hewani penting. Maka dari itu, daging kambing sangat diminati oleh masyarakat. Tidak hanya daging, susu, kulit, dan kotoran kambing dapat dimanfaatkan oleh masyarakat. Contohnya pemanfaatan kotoran kambing untuk pupuk organik. Oleh karena itu, kambing menjadi hewan yang …
CARA SEDERHANA DEKORASI AKUARIUM DI RUMAH
Pemeliharaan ikan hias di rumah masih menjadi kegiatan yang populer di kalangan masyarakat. Hal ini disebabkan oleh daya tarik visual yang dimiliki oleh ikan tersebut. Kegiatan memelihara ikan hias juga menjadi sumber hiburan bagi banyak orang. Hal tersebut dapat menciptakan suasana yang menenangkan dan indah …
DUKUNG PPK ORMAWA “PROFITANI”, TANI DAN NELAYAN CENTER IPB UNIVERSITY BERI PELATIHAN FASILITATOR KEPADA HIMAGRON IPB UNIVERSITY
“Sebagai mahasiswa yang ingin membawa suatu inovasi atau informasi kepada masyarakat desa, perlu melakukan pendekatan terlebih dahulu agar program yang dilaksanakan dapat berjalan dengan baik.” DIGITANI.IPB.AC.ID, BOGOR – Tani dan Nelayan Center (TNC) IPB University berkolaborasi dengan Koalisi Rakyat untuk Kedaulatan Pangan (KRKP) dalam menyelenggarakan …
MISTERI UBUR-UBUR: HIDUP TANPA OTAK, JANTUNG, DAN PERUT
Ubur-ubur merupakan salah satu binatang unik yang hidup di laut. Meskipun diberi nama “jellyfish“, hewan ini sebenarnya bukan termasuk kategori ikan, melainkan sekelompok hewan invertebrata yang hidup di dasar laut. Ubur-ubur termasuk ke dalam kategori zooplankton. Kata “zooplankton” sendiri berasal dari bahasa Yunani, yaitu zoon …
KENALI 5 HAMA YANG MENYERANG TANAMAN ALPUKAT
Alpukat (Persea americana) adalah tanaman yang berasal dari Amerika Tengah dan Selatan, cocok tumbuh baik di dataran tinggi maupun dataran rendah. Tanaman alpukat diperkirakan masuk ke Indonesia pada tahun 1920 hingga 1930. Saat ini, Indonesia memiliki 20 varietas alpukat yang berbeda. Buah alpukat mengandung ragam …
TANI DAN NELAYAN CENTER AJAK PETANI LAWAN SERANGAN PENGGEREK BATANG PADI DENGAN SEMANGAT GOTONG ROYONG
“Mengatasi serangan penggerek batang padi membutuhkan satu syarat penting, yaitu gotong royong untuk mengumpulkan kelompok telur penggerek batang padi. Gotong royong dapat dimulai antara petani, penyuluh, petugas POPT, hingga masyarakat.” DIGITANI.IPB.AC.ID, BOGOR – Kepala Tani dan Nelayan Center (TNC) IPB University, Prof. Dr. Ir. Hermanu …
MITOS ATAU FAKTA: APAKAH IKAN TERBANG BISA TERBANG?
Torani atau Ikan Terbang adalah anggota dari famili ikan laut yang dikenal sebagai Exocoetidae. Kata “Exocoetidae” berasal dari bahasa Latin, yaitu exocoetus, yang berarti “ikan yang tidur di tepi pantai”. Ciri khas dari Ikan Terbang terletak pada siripnya yang memanjang. Selain itu, hewan ini memiliki …