BAGAIMANA BUDIDAYA LELE YANG BAIK DI KOLAM TERPAL?
Pertanyaan: Bagaimana cara budidaya ikan lele yang baik di kolam terpal? (Faris W.) Jawaban: Halo, Sobat Nelayan. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Budidaya ikan lele di kolam terpal pada dasarnya mirip dengan budidaya di kolam semen atau kolam tanah. Bedanya, kolam terpal …
TIPS BUDIDAYA PEPAYA CALIFORNIA DARI BIJI
Tanaman pepaya (Carica papaya L) varietas California sangat diminati oleh para petani saat ini karena potensinya yang menjanjikan keuntungan yang tinggi. Daging buahnya kenyal dan tebal. Tanaman ini berasal dari Meksiko bagian selatan dan Nikaragua, dan kini banyak dibudidayakan di berbagai negara tropis, termasuk Indonesia. …
TERNAK IKAN LELE DALAM EMBER, BAGAIMANA CARANYA?
Budidaya ikan lele dalam ember, dikenal dengan sebutan Budikdamber, menawarkan solusi praktis dan efisien bagi mereka yang ingin menanam ikan dan tanaman dalam ruang terbatas, seperti di lingkungan perkotaan. Tetapi, bagaimana caranya ikan lele bisa hidup dan tumbuh normal dalam ember? Jawabannya sederhana. Mari kita …
BUDIKDAMBER, SOLUSI BUDI DAYA IKAN DAN TANAMAN DI LAHAN SEMPIT
Ketersediaan lahan yang kian berkurang disertai dengan pertambahan penduduk yang tidak pernah berhenti merupakan tantangan tersendiri bagi dunia pertanian. Menyempitnya lahan untuk bercocok tanam dikhawatirkan akan memberikan dampak buruk, seperti menurunnya produktivitas hasil pertanian. Kekhawatiran lainnya adalah kebutuhan pangan masyarakat tidak terpenuhi karena produksi bahan …