BAGAIMANA CARA MENGATASI BUSUK BATANG PADA CABAI?
Pertanyaan: Saya mau bertanya, bagaimana cara mengatasi kentang layu serta penyakit batang busuk dan keriting pada cabai? (Rajin G.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Cabai yang mengalami busuk pada batang kemungkinan dapat disebabkan oleh cendawan (Phytophthora capsici). Tindakan …
BAGAIMANA POTENSI GAPLEK SINGKONG PADA INDUSTRI?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya mengenai tanaman singkong. Gaplek singkong biasanya digunakan dalam industri apa saja? Apa perbedaan antara tepung gaplek dan tepung tapioka? Berapa banyak varietas singkong yang dibudidayakan? Apakah semua varietas singkong dapat dijadikan tepung mocaf? Seberapa potensial tepung mocaf dan seberapa besar potensi …
BAGAIMANA PROSES PENYERBUKAN SILANG PADA CABAI?
Pertanyaan: Bagaimana proses penyerbukan kawin silang pada bunga cabai? Induk betinanya adalah varietas hibrida, sedangkan jantannya varietas lokal. Apakah turunannya, yaitu varietas F1, masih termasuk varietas lokal? (Rihanto) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Akan terjadi campuran sifat yang …
APA SAJA PENYEBAB HAMA PENGGEREK BATANG PADA PADI?
Pertanyaan: Apa saja faktor yang menjadi penyebab adanya hama penggerek batang padi? (Siska A.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Terdapat beberapa faktor penyebab munculnya penggerek batang padi sebagai berikut. Selamat mencoba. Dijawab oleh Pakar IPB Digitani | Editor: Nurma …
BAGAIMANA MENGUSIR BAKTERI PADA TANAMAN BAWANG MERAH?
Pertanyaan: Bagaimana mengatasi penanaman bawang merah terserang bakteri pada umur 14 – 21 hari setelah tanam? (M. Bintoro) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Bawang merah yang terserang bakteri disebut penyakit layu bakteri yang disebabkan oleh (Ralstonia solanacearum). Gejala …
BAGAIMANA CARA EFEKTIF SEMAI BENIH CABAI MERAH KERITING?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya tentang cara penyemaian benih cabai merah keriting yang efektif dan efisien. Informasi yang saya ketahui adalah benih yang bagus akan tenggelam saat direndam. Kemudian, saat pertama kali disemai, benih ditutup dengan goni selama 3 hari. Setelah muncul dua daun pertama, goni …
BAGAIMANA CARA MENGETAHUI TANAH YANG SEHAT UNTUK PERTANIAN?
Pertanyaan: Saya petani pemula dan ingin bertanya tentang tanah. Bagaimana cara mengetahui dan mengusahakan tanah yang sehat untuk lahan pertanian? Di mana saya bisa mendapatkan referensi mengenai tanah untuk pertanian selain dari sumber ini? (Hasanudin) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar …
BAGAIMANA CARA MENINGKATKAN PH TANAH SELAIN MENGGUNAKAN DOLOMIT?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya terkait kondisi tanah di empat desa di Provinsi Kalimantan Tengah, yakni Desa Subur Indah, Desa Bumi Subur, Desa Jaya Makmur, dan Desa Makmur Utama. Keempat desa ini merupakan lumbung pangan di Kecamatan Katingan Kuala. Namun, sebagian sawah di sini memiliki pH …
KENAPA CABAI TIDAK TUMBUH OPTIMAL SAAT MUSIM HUJAN?
Pertanyaan: Mengapa tanaman cabai tidak dapat tumbuh dengan optimal saat musim hujan? (Nattaya P. P. M.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Pada musim hujan, kondisi yang lembab dapat mendukung perkembangan berbagai penyakit tanaman. Hal ini mengakibatkan pertumbuhan dan …