KENAPA TANAMAN CABAI SAYA LAYU DAN MENGHITAM?
Pertanyaan: Saya ingin berkonsultasi tentang penyakit yang menyerang tanaman cabai saya. Tanaman cabai tersebut mengalami layu, dengan daun, batang, dan buah yang menghitam, sehingga menurunkan produksi hingga 80 persen dan menyebabkan kegagalan panen. Gejala-gejala yang tampak meliputi tanaman yang layu, buah yang menghitam, daun mengkerut …
BAGAIMANA MENCEGAH GULMA PADA TANAMAN CABAI TANPA HERBISIDA?
Pertanyaan: Bagaimana cara mencegah gulma pada budidaya cabai tanpa herbisida jika tenaga kerja terbatas? (Fernando L. B. S.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Cara mencegah gulma pada budidaya cabai tanpa herbisida, terutama jika tenaga kerja terbatas, bisa menggunakan …
BAGAIMANA CARA MERAWAT UBI UNGU AGAR PANEN MAKSIMAL?
Pertanyaan: Saya sedang menanam ubi ungu di dalam karung, tapi saya khawatir hasil panennya nanti kecil dan umbinya sedikit. Saya ingin bertanya bagaimana cara merawat ubi ungu agar tumbuh dengan baik, pupuk atau pestisida apa yang sebaiknya digunakan? Berapa dosis pupuk yang tepat? Apakah perlu …
APAKAH CAIRAN MSG DAN TERASI EFEKTIF SEBAGAI PESTISIDA ALAMI?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya, apakah penggunaan cairan micin (MSG) atau terasi efektif sebagai pestisida alami untuk mengendalikan hama pada tanaman padi? Mohon penjelasan terkait hal ini. (Raka R.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Secara ilmiah, belum ada penelitian …
KENAPA BULIR PADI TIDAK BERISI?
Pertanyaan: Mengapa padi di sawah tumbuh, tetapi tidak menghasilkan bulir padi? (Kanti W.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Perlu melakukan penambahan bahan organik dalam jumlah yang cukup tinggi, yaitu sekitar 10 ton per hektar. Hal tersebut dilakukan agar …
BAGAIMANA CARA MEMBUAT PUPUK DARI KOTORAN KAMBING?
Pertanyaan: Bagaimana cara membuat pupuk kandang dan pupuk organik cair (POC) dari kotoran kambing? (Abyndra H. S.) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima kasih telah bertanya kepada Pakar IPB University. Pembuatan kompos dari feses kambing memerlukan beberapa bahan, yaitu feses kambing, jerami, abu dapur, kapur, dan …
APA SOLUSI TEPAT MENGATASI HAMA PENGGEREK BATANG PADI?
Pertanyaan: Saya mahasiswa KKN IPB yang saat ini bertugas di salah satu desa di Provinsi Jawa Tengah. Saya ingin bertanya terkait cara yang tepat untuk mengendalikan hama penggerek batang yang sedang menjadi masalah di desa ini. Hama mulai menyerang tanaman padi sejak minggu kedua setelah …
BAGAIMANA CARA MENANAM BIBIT UBI UNGU DENGAN STEK BATANG?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya tentang budidaya ubi ungu. Saat ini, saya sudah memiliki beberapa bibit yang telah bertunas dan siap tanam. Saya ingin tahu cara penanaman bibit ubi ungu menggunakan stek batang. Berapa panjang minimal batang yang harus dipotong untuk stek? Seberapa dalam seharusnya batang …
BAGAIMANA CARA EFEKTIF PEMBIBITAN UBI UNGU TANPA GREENHOUSE?
Pertanyaan: Saya ingin bertanya tentang cara menanam ubi ungu. Saya berencana untuk mulai menanam, tapi belum punya bibit. Apakah pembibitan ubi ungu perlu dilakukan di greenhouse, atau cukup di area yang terlindung dari sinar matahari langsung? Berapa lama waktu yang diperlukan agar ubi ungu siap …
BAGAIMANA CARA PEMBUATAN POC DARI LIMBAH RUMAH TANGGA?
Pertanyaan: Saya berencana untuk membuat pupuk organik cair (POC) dari limbah organik rumah tangga untuk tanaman cabai. Apakah proses ini bisa dilakukan dalam waktu satu minggu? Berapa lama biasanya waktu yang dibutuhkan? Langkah-langkah apa saja yang perlu saya lakukan? (Sarabella) Jawaban: Halo, Sobat Tani. Terima …